Next Post

Peringati Tahun Baru Islam, Rumah Zakat Berbagi Bubur Syura

IMG-20210820-WA0047

INDRAMAYU – Dalam rangka memeriahkan tahun baru islam 1443 hijriah, rumah zakat dan wali santri rumah Quran baitul muminin membagikan 500 paket bubur asyura atau syura.

Bubur syura sendiri menu khas yang hanya dibuat pada saat bulan muharam.

 “Tradisi membuat, membagikan bubur ini hampir hilang ditengah masyarakat. Kini kita tradisikan lagi,” ujar H. Mujtahid selaku relawan inspirasi Rumah Zakat.

 Masih menurut beliau, tradisi baik ini, insya allah akan dilestarikan dan dijadikan agenda tahunan sebagai kuliner khas desa berdaya telukagung.

“Alhamdulillah kegiatan ini bisa berjalan sukses dan semua santri, wali santri dan masyarakat sekitar rumah quran mushola baitul muminin bisa menikmati bubur syura ini. Pembuatannya di mulai dari pagi secara bersama-sama dan dapat dibagikan siang sampai sore ke semua rumah yang ada di lingkungan blok bangkir telukagung,” kata dia. (IJnews)

indramayujeh

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Newsletter

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.

762ba2bf06f1b06afe05db59024a6990

Recent News